MENU TUTUP

Penguatan Binter SKK Migas di Area 3 PT PHR Minas, Anggota Koramil 03/Minas Tetap Rutin Berpatroli Hingga Lakukan Komsos

Sabtu, 02 September 2023 | 10:44:45 WIB Dibaca : 674 Kali
Penguatan Binter SKK Migas di Area 3 PT PHR Minas, Anggota Koramil 03/Minas Tetap Rutin Berpatroli Hingga Lakukan Komsos

Siak, Catatanriau.com | Sebagai langkah dalam upaya menjaga Objek Vital Negara (OVN) penguatan binter SKK Migas di PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) Sektor Kodim 0322/Siak melalui Koramil 03/Minas, mereka melaksanakan patroli dan Komunikasi sosialisasi (Komsos), Sabtu (02/09/2023) pagi.

Kegiatan ini dilaksanakan oleh 2 orang Babinsa Koramil 03/Minas, Serka R.Girsang dan Kopda AKP Hutagalung, mereka melakukan Patroli di wilayah Area 1 Minas Field PT PHR, RT 003 RW 002 dan RT 001 RW 001 Kampung Minas Barat, Kecamatan Minas, Kabupaten Siak, Riau.

Menurut Babinsa, kegiatan ini juga mereka lanjutkan dengan melaksanakan Komsos dengan sejumlah warga di wilayah RT 003 RW 002 Kampung Minas Barat tersebut.

"Semua ini dilaksanakan dengan bertujuan untuk menjaga Objek Vital Negara (OVN) di wilayah Teritorial Kodim 0322/Siak," terang Serka R.Girsang dan Kopda AKP Hutagalung.

 

Dijelaskannya, kegiatan mengamankan OVN ini merupakan tugas dan tanggung jawab TNI. Dan merupakan salah satu wujud bakti TNI kepada bangsa dan negara.

Selain itu, pihaknya juga berharap, dengan adanya patroli yang dilakukan secara rutin oleh jajaran Koramil 03/Minas tersebut, OVN yang ada di Kecamatan Minas khususnya akan tetap terjaga.***

Laporan : Idris Harahap 



Berita Terkait +

PHR – Mitra Kerja Perkuat Komitmen Keselamatan dan Keamanan Kerja

Awal Tahun Selesai, Gubernur Edy Nasution Tinjau Pengerjaan Jembatan Surau Munai Rohul

Polres Pelalawan Konperensi Pers Akhir Tahun, Paparkan Capaian Kinerja Harmoni dan Penanganan Kasus 2023

DPC GMNI SIAK: Setelah Rapimnas, Kami akan Rapikan GMNI Se-Riau

Cegah Karhutla, Peltu S Siambaton Ajak Masyarakat di Minas Timur Patroli & Sosialisasi

Bupati H Alfedri Akan Berikan Beasiswa Kepada Para Penghafal Al-Qur'an di Kab.Siak

Berikan Pelayanan Maksimal, UPT Samsat Taluk Kuantan Akan Buka UP Samsat di Kec.Kuantan Hilir

Serda Bosur Siregar Bersama Tim Rekanan Pastikan Warga Laksanakan Penerapan Prokes Covid-19

Pelatihan & Sertifikasi Pilot Drone, Diskominfo Rohul lulus Dengan Hasil Memuaskan

Waka Polres Kampar Gandeng Seluruh Kades dan Kepsek dalam Percepatan Vaksinasi

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Buntut Bnyak Sekolah Pungut Duit Siswa, Pj Gubri Diminta Copot Kadisdik Riau

2

Dukung Program MK QWPP Piket SPKT Polsek Bonai Darussalam Laksanakan Patroli Di Tempat Ibadah

3

Arwin Pindah Hati Dari Alfedri ke Afni di Pilkada Siak 2024

4

Kopi Boi Tawarkan Nobar Seru Indonesia vs Uzbekistan

5

Dua Pelaku Narkoba Diciduk: Barang Bukti Berupa Sabu 5,60 Gram Berhasil Disita

6

Dihadiri Arwin AS, LLMB Deklarasi Dukung Afni di Pilkada Siak